- Admin Dinkes
- Rabu, 25 Desember 2019
- 1639
SAKIP
Dinas Kesehatan Provinsi Kepri kembali meraih predikat A dengan nilai dalam penilaian Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP), Penghargaan untuk predikat tertinggi ini diserahkan …. Tahun 2018 lalu, Dinas kesehatan meraih nilai ….. Kasubbag Perencanaan dan evaluasi mewakili kepala Dinas Kesehatan untuk menerima Penghargaan SAKIP
Capaian tidak instan, memerlukan proses yang Panjang. Sejak tahun …. Dinkes mulai melakukan ….
Perubahan budaya kerja
Ada 2 OPD yang berhasil mendapat nilai A, kesehatan dan pariwisata
predikat AA diberikan kepada OPD yang meraih nilai 90-100, sedangkan A dengan nilai 80-90, BB dengan nilai 70-80, B untuk yang nilainya 60-70, CC dengan nilai 50-60, sementara C untuk yang nilainya 30-50, sedangkan yang nilanya kurang dari 30 predikatnya D.
implementasi SAKIP yang baik berpengaruh terhadap peningkatan pelayanan publik hingga mempermudah pertanggungjawaban kinerja para abdi negara. Dengan metode ini OPD dapat melaksanakan program dan kegiatan lebih berorientasi pada hasil, mampu mengalihkan belanja aparatur ke belanja publik, serta pengukuran kinerja organisasi hingga individu lebih akurat. “SAKIP mengubah budaya kerja sehingga ASN bekerja semakin efektif dan efisien, Efisiensi kegiatan adalah suatu keharusan untuk meningkatkan sinkronisasi, memudahkan pengendalian, meningkatkan belanja publik, dan investasi pada program-program strategis.
Penerapan SAKIP memerlukan peran aktif dari kepala daerah untuk melakukan monitoring dan evaluasi secara aktif dengan reward dan punishment. Dinas kesehatan selalu memberikan penialian kinerja kepada seluruh kasubbag / seksi setiap triwulan untuk memastikan capaian outcome melalui penilaian kinerja serta kegiatan yang berorientasi pada hasil.