• Lawan Obesitas, Dinkes Kepri Selenggarakan Pemeriksaan Fisik Pada Pegawai Pemprov Kepri

    Lawan Obesitas, Dinkes Kepri Selenggarakan Pemeriksaan Fisik Pada Pegawai Pemprov Kepri

  • Penyerahan Penghargaan dari KPPN Tanjung Pinang Tahun 2024 atas Kinerja Pelaksanaan Anggaran Terbaik III

    Penyerahan Penghargaan dari KPPN Tanjung Pinang Tahun 2024 atas Kinerja Pelaksanaan Anggaran Terbaik III

    Aula Gedung Kanwil DJPB Prov. Kepri, 24 Januari 2024

  • Penyerahan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) APBD Provinsi Kepulauan Riau Tahun 2024

    Penyerahan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) APBD Provinsi Kepulauan Riau Tahun 2024

    Aula Wan Seri Beni. Selasa, 02 Januari 2023

  • Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-59 Tingkat Provinsi Kepulauan Riau

    Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-59 Tingkat Provinsi Kepulauan Riau

  • Gubernur Kepri bersama Bupati Kabupaten Karimun Melakukan Audiensi Bersama Menteri Kesehatan RI, Budi Gunadi Sadikin di Jakarta, Senin (9/10)

    Gubernur Kepri bersama Bupati Kabupaten Karimun Melakukan Audiensi Bersama Menteri Kesehatan RI, Budi Gunadi Sadikin di Jakarta, Senin (9/10)

  • Pelatihan Komunikasi Antar Pribadi (KAP) Bagi Tenaga Kesehatan dalam Percepatan Pencegahan Stunting Angkatan I dan Angkatan II Tingkat Provinsi Kepulauan Riau

    Pelatihan Komunikasi Antar Pribadi (KAP) Bagi Tenaga Kesehatan dalam Percepatan Pencegahan Stunting Angkatan I dan Angkatan II Tingkat Provinsi Kepulauan Riau

    Bapelkes Batam, 11 - 17 September 2023

  • Rapat Koordinasi Teknis Perencanaan Tingkat Provinsi Kepulauan Riau

    Rapat Koordinasi Teknis Perencanaan Tingkat Provinsi Kepulauan Riau

    Tanjungpinang, 11 - 13 September 2023

  • Gubernur Ansar Sosialisasikan Pentingnya Cegah Anemia Bagi Remaja Putri

    Gubernur Ansar Sosialisasikan Pentingnya Cegah Anemia Bagi Remaja Putri saat berkunjung ke SMAN 1 Tanjungpinang.

  • Workshop Penguatan Peran, Tugas dan Fungsi Kader Posyandu di Kabupaten Bintan

    Workshop Penguatan Peran, Tugas dan Fungsi Kader Posyandu di Kabupaten Bintan.

    Bintan Pearl Beach Resort, Selasa, 25 Juli 2023.

  • Jambore Kader Posyandu Tingkat Kota Tanjungpinang

    Jambore Kader Posyandu Tingkat Kota Tanjungpinang

    Terminal Sei.Carang, Tanjungpinang

  • Koordinasi dan Evaluasi Bidang P2P Dalam Rangka Pelaksanaan Deteksi Dini, Preventif dan Respons Penyakit Tingkat Provinsi Semester I Tahun 2023

    Koordinasi dan Evaluasi Bidang P2P Dalam Rangka Pelaksanaan Deteksi Dini, Preventif dan Respons Penyakit Tingkat Provinsi Semester I Tahun 2023

    Tanjungpinang, 20-22 Juli 2023

  • Workshop Manajemen Program Infeksi Laten Tuberkulosis (LTB) Dan Terapi Pencegahan Tuberkulosis Tingkat Provinsi Kepulauan Riau  Batam, 03-07 Juli Tahun 2023

    Workshop Manajemen Program Infeksi Laten Tuberkulosis (LTB) Dan Terapi Pencegahan Tuberkulosis Tingkat Provinsi Kepulauan Riau.

    Batam, 03-07 Juli 2023

  • Sosialisasi Pemberdayaan Masyarakat Melalui Posyandu Holistik dan Terintegrasi Dalam Penanganan Stunting

    Sosialisasi Pemberdayaan Masyarakat Melalui Posyandu Holistik dan Terintegrasi Dalam Penanganan Stunting

  • Peletakan batu pertama (Ground Breaking) Pembangunan Gedung Rawat Inap Jiwa dan Perkantoran Rumah Sakit Khusus Jiwa dan Ketergantungan Obat (RSKJKO) Engku Haji Daud (EHD) Provinsi Kepulauan Riau di Tanjung Uban, Bintan.

    Peletakan batu pertama (Ground Breaking) Pembangunan Gedung Rawat Inap Jiwa dan Perkantoran Rumah Sakit Khusus Jiwa dan Ketergantungan Obat (RSKJKO) Engku Haji Daud (EHD) Provinsi Kepulauan Riau di Tanjung Uban, Bintan.

  • Penghargaan Kepada Provinsi Kepulauan Riau sebagai Provinsi Berkinerja Terbaik Dalam Penanganan COVID-19 di Wilayah Sumatera

    Penghargaan Kepada Provinsi Kepulauan Riau sebagai Provinsi Berkinerja Terbaik Dalam Penanganan COVID-19 di Wilayah Sumatera

Berhasil Dengan Kebijakan Kawasan Tanpa Rokok (KTR) Dua Kabupaten/Kota di Kepri Raih Penghargaan

IMG-20180605-WA0026.jpg

Pada acara Peringa­tan Hari Tanpa Tembakau Sedunia (HTTS) 2018  dua kabupaten/kota di Provinsi Kepulauan  Riau yakni Kabupaten Bintan dan Kota Batam meraih penghargaan Anugerah Parahita Parama dan Pastika Paramesti. Anugerah tersebut diperoleh karena Pemerintah dianggap ber­hasil menekan larangan me­rokok dilingkungan Pemerin­tah Kabupaten Bintan dan Kota Batam. Penghargaan diberikan oleh Kementerian Kesehatan kepada pemerintah daerah yang mempunyai kebijakan baik Peraturan daerah (Perda) maupun Peraturan Bupati (Perbub)/Peraturan Walikota (Perwali) tentang Kawasan Tanpa Rokok (KTR). 

Kebijakan KTR dimaksud sebagai prioritas pembangunan Sumber Daya Manusia. Data Riskesdas 2013 menunjukkan bahwa 36,7 % penduduk usia 15 tahun keatas merokok dan 23 dari 100 anak Indonesia usia 15 sampai 19 tahun merokok. Hal ini menjadi ancaman bagi generasi penerus jika tidak dilakukan intervensi antara lain dengan menerapkan kebijakan KTR disamping untuk mencapai target Global pengendalian PTM 2025 yaitu penurunan konsumsi tembakau 30%.

Ada tiga kategori penghargaan yang diberikan Kemenkes RI terkait Kebijakan KTR di daerah yaitu Pastika Parames­ti bagi pemerintah daerah yang baru mem­buat Perda KTR. Pastika Pa­rahita bagi Pemda yang sudah ada Perda KTR namun belum maksimal implementasinya. Penghargaan yang paling tinggi adalah “Pastika Parama” dimana pemerintah daerah sudah mempunyai Per­da dan implementasinya len­gkap dan maksimal. Penghargaan lainnya yang diberikan oleh Kementerian Kesehatan adalah “Pas­tika Awya Pariwara” diberikan pada pemda yang memiliki perda dan implementasi ten­tang larangan iklan rokok di luar gedung.

IMG-20180605-WA0023.jpg

Gambar : Penyerahan Penghargaan “Pastika Parama” dari Kemenkes RI kepada Kabupaten Bintan

Kota Batam meraih penghargaan kategori I “Pastika Paramesti” sedangkan Kabupaten Bintan meraih penghargaan kategori tertinggi yaitu “Pastika Parama”. Penghargaan tersebut diperoleh setelah dilakukan review implementasi kebijakan KTR oleh Kemenkes RI di sekolah dan instansi di lingkungan  pemerintah daerah. Penghargaan ini sebagai wujud keberhasilan serta merupakan bentuk sinergitas pemerintah dan masyarakat dalam mendukung program Pemerintah Pusat terkait dengan program Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS) dalam kebijakan Kawasan Tanpa Rokok.

Diharapkan bagi Kabupaten/kota lainnya di Provinsi Kepulauan Riau dapat menerapkan kebijakan Kawasan Tanpa Rokok khususnya di sekolah dan di instansi  secara maksimal dan untuk kabupaten kota yang belum mempunyai kebijakan KTR agar dapat segera mewujudkan kebijakan tersebut demi pembangunan sumber daya Kepri manusia yang berkualitas. Selamat untuk Kabupaten Bintan dan Kota Batam.WOD/SV

Link Terkait

Click to listen highlighted text! Powered By GSpeech